Konsep Desain Rumah Minimalis Type 45

Bagi anda yang memiliki keluarga kecil maka rumah minimalis type 45 sangat cocok untuk pilih sebagai hunian sebab model bangunan rumah minimalis type 45 ini relatif kecil. Jika berbicara mengenai konsep desain rumah minimalis type 45 ini secara umum untuk luas bangunannya hanya dapat dimaksimalkan menjadi beberapa ruangan saja. Biasanya rumah minimalis type 45 terdiri dari ruang tamu, ruang keluarga, 2 kamar tidur, 1 kamar mandi serta dapur. Untuk luas ruang tamu dan ruang keluarga memang tidak terlalu besar bahkan tergolong sempit sebab harus menyesuaikan dengan luas rumah yang memang tidak terlalu besar. Kemudian untuk 2 kamar tidur biasanya terletak berdampingan.

Denah desain rumah minimalis type 45

desain rumah minimalis type 45 1

desain rumah minimalis type 45 2

desain rumah minimalis type 45 3

desain rumah minimalis type 45 4

desain rumah minimalis type 45 5

desain rumah minimalis type 45 6

desain rumah minimalis type 45 7

Saat ini rumah minimalis type 45 yang berdiri pada lahan berukuran 100 m² paling banyak peminatnya. Keuntungan memilih rumah minimalis type 45/100 adalah masih ada sisa lahan kosong yang bisa anda manfaatkan sesuai dengan kebutuhan anda. Seiring meningkatnya permintaan akan hunian minimalis membuat para developer menawarkan konsep desain rumah minimalis type 45 yang beragam baik dari sisi desain interior maupun eksteriornya. Ada baiknya anda harus memperhatikan desain interior dan eksterior yang ditawarkan oleh pihak developer dan jangan sampai setelah anda menghuninya ternyata anda merasa kurang cocok dengan desain interior atau eksteriornya. Ingat biaya renovasi rumah tidaklah sedikit bahkan bisa menyamai harga rumah yang baru.

desain rumah minimalis type 45 8

desain rumah minimalis type 45 9

Meskipun banyak pandangan umum yang mengatakan rumah minimalis type 45 kurang nyaman dihuni sebab luas ruangannya sempit sebenarnya pandangan tersebut tidak sepenuhnya benar. Asalkan anda jeli dalam memilih konsep desain rumah minimalis type 45 tepat maka anda tetap akan merasa nyaman-nyaman saja tinggal di rumah anda tersebut.  Anda bisa memanfaatkan luas lahan yang tersisa untuk car port (parkir mobil). Anda juga bisa memanfaatkan luas lahan tersebut untuk taman. Opsi lainnya adalah lahan yang tersisa tersebut digunakan untuk menambah luas rumah sehingga rumah menjadi lebih luas sehingga ruang tamu dan ruang keluarga tidak lagi terasa sempit.

Konsep Desain Rumah Minimalis Type 45 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown